Shin Tae Yong Resmi Dipecat PSSI

 Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong resmi dipecat PSSI. Kabar tersebut disampaikan langsung oleh Erick Thohir selaku ketua PSSI dalam konferensi pers pada Senin (6/1/2025) di Menara Danareksa, Jakarta. “Pak Sumardji sudah bertemu coach STY tadi pagi, sudah terima surat-menyuratnya, nanti tentunya ada proses berikutnya mengenai hubungan kita yang sudah berakhir dan saya ucapkan terima kasih,”…

Read More
Indonesia VS Arab Saudi: Tim Garuda Berhasil Menang 2-0 - IDNCash

Indonesia VS Arab Saudi: Tim Garuda Berhasil Menang 2-0

Tim Nasional (Timnas) Indonesia berhasil menang atas Arab Saudi dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia pada Selasa (19/11/2024). Pertandingan yang dilangsungkan di Gelora Bung Karno (GBK) Senayan Jakarta tersebut dipenuhi raut wajah bahagia pendukung Indonesia. Tim besutan Shin Tae-yong memimpin pada menit ke-32. Dari serangan cepat, Ragnar Oratmangoen menusuk di kiri lalu mengirim umpan…

Read More
Back To Top